Catatan Kecil

Jumat, 28 Desember 2007

Link Pembelajaran Manajemen

Dunia internet adalah sumber pembelajaran yang boleh dikatakan tidak terbatas (unlimited), termasuk untuk pembelajaran bidang ilmu manajemen. Kemauan, kreativitas, dan usaha yang berlanjut untuk mengeksplorasi sumber belajar online, akan memberikan dampak yang besar terhadap peningkatan pengetahuan mahasiswa, dosen, dan praktisi manajemen. Link-link berikut ini adalah upaya awal untuk meringankan para pembelajar di bidang manajemen yang bermaksud mencari berbagai informasi tentang ilmu dan pengetahuan manajemen.

Portal hr: Belajar konsep dan praktik manajemen sumber daya manusia

Pembelajar.com: Belajar berpikir, motivasi dan kepribadian positif

Statistik untuk Psikologi: Belajar aplikasi statistik untuk penelitian psikologi, manajemen, dan lain-lain

Organisasi.Org: Berbagai pengetahuan manajemen

Jurnal Manajemen & Bisnis FE-UMSU: Jurnal bidang ilmu manajemen

Jurnal-jurnal Petra: Jurnal manajemen, akuntansi, dan lain-lain

Trust: Majalah berita ekonomi & bisnis

Blog Internet Marketing Indonesia: Pengetahuan pemasaran online

Ekonofisika Indonesia: Portal bidang sains transdisipliner (ekonomi-fisika)

Sejarah Perkembangan Manajemen: Artikel Manajemen

Diharapkan partisipasi visitor untuk memperkaya link pembelajaran bidang ilmu manajemen ini, dengan memposting informasi pada link "komentar" di bawah artikel ini.



Share this:

Posting Komentar

 
Copyright © 2014 Azuar Juliandi. Designed by OddThemes